Text
WKRI : Sekali Layar Terkembang, Pantang Surut ke Belakang
"Semangat keprihatinan dan belarasa yang dijiwai dan disemangati oleh Ensiklik
Rerum Novarum yang dikeluarkan Paus Leo XIII (1891) terhadap kaum
perempuan, telah mendasari lahirnya organisasi wanita Katolik yang kemudian
bernama Poesara Wanita Katholiek, 26 Juni 1924. Poesara Wanita Katholiek lahir
menyusul kelahiran sejumlah organisasi perempuan, baik organisasi independen
maupun organisasi yang berhubungan dengan organisasi keagamaan, di tengah
berkobarnya semangat nasionalisme di awal abad ke-20."
D01464C | 922.1 TRI w | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain