Selain materi utama, buku ini juga diserati contoh-contoh perhitungan yang memudahkan pembaca untuk memahami materi yang dibahas. Buku Ilmu Resep ini juga berguna bagi asisten apoteker dan apoteker dalam menjalankan praktik sehari-hari, terutama yang terkait dengan bidang peracikan obat. Selain itu, mMahasiswa kedokteran dapat mengambil manfaat dari buku ini dalam mata kuliah farmasi. Daf…