Sinopsis “Wanita di dunia akan berkata kepada bidadari surga, ‘kami mengerjakan shalat, berpuasa, dan bersedekah, sedangkan kalian tidak melakukannya. Kami, wanita di dunia, akan mengalahkan bidadari surga.’” —‘Aisyah Ummul Mukminin r.a. Islam mengajarkan agar ibadah senantiasa dikerjakan dalam setiap situasi dan kondisi. Laki-laki maupun wanita memiliki porsi yang sama untuk be…
Islam adalah agama yang penuh dengan cinta dan kasih sayang. Islam mewajibkan setiap manusia untuk selalu berbuat baik dan saling mengasihi, bukan hanya kepada saudara atau kerabat dekat saja, bukan hanya kepada saudara seiman saja, tetapi juga kepada semua manusia tanpa kecuali. Bahkan Islam juga mewajibkan kita untuk mengasihi binatang, tumbuh-tumbuhan, serta semua yang ada di bumi ini. Kasih…
Sejarah mencatat, pergolakan politik di negara-negara Timur Tengah tidak terlepas dari pengaruh Islam. Kegagalan rezim-rezim penguasa dalam memberikan kesejahteraan bagi rakyat diproses oleh gerakan sosialis dan organisasi keislaman. Kemunculan gerakan Islam yang termanifestasi dalam kegiatan politik menjadi sumber masalah serius bagi para rezim yang berkuasa pada saat itu. Penguasa ditekan unt…
Kebanyakan literatur menunjukkan bahwa ekonomi Islam memiliki banyak kesamaan dengan ekonomi konvensional. Buku-buku teks yang baru-baru ini diterbitkan tentang ekonomi Islam meminjam kerangka konsep ekonomi kapitalis, sambil menunjukkan beberapa perbedaannya. Sebaliknya, buku ini ditulis berdasarkan pendapat bahwa kapitalisme dan Islam adalah kutub yang berlawanan dalam segala dimensi utamanya…
Ibnu Zubair (Abdullah bin Zubair) adalah salah satu sosok kontroversial dalam sejarah politik Islam masa-masa awal yang penuh gejolak di antara sesama sahabat Rasulullah. Dimulai dari terbunuhnya Utsman bin Affan, lalu berlanjut Ali bin Abi Thalib dibaiat menjadi khalifah yang ternyata tak semua sepakat dengan pembaiatan itu. Termasuk yang tak sepakat adalah Aisyah, Thalhah, dan Zubair (ayah Ib…
Dan mereka bertnaya kepadamu tentan ruh. Katakanlah, Ruh itu termasuk urusan Tuhan-ku, dan tidaklah kamu diberi pengetahuan melainkan sedikit. QS Al-Isr (17): 85 *** Apakah orang mati mengetahui siapa yang berziarah dan memberi salam kepadanya? Apakah ruh orang-orang mati dapat saling bertemu? Apakah ruh orang mati dapat bertemu dengan ruh yang masih hidup atau sebaliknya? *** Kematian…
Ummul Mukminin Aisyah ra.adalah wanita mulia yang berparas cantik dan berkulit putih. Selain cantik, Aisyah juga dikenal sebagai wanita cerdas. Ia menguasai berbagai cabang ilmu, di antaranya ilmu fikih, kesehatan, dan syair Arab. Ada 1.210 hadis yang diriwayatkan darinya. Penulis buku ini menggambarkan tentang sosok Aisyah, kedudukannya di sisi Rasulullah Saw., keutamaannya, serta bagaimana pa…
Sepintar apa pun seseorang, namun ia tidak memiliki adab, gugurlah nilai semua pengetahuannya; tak dapat dijadikan rujukan, takkan pula memproduksi kebaikan-kebaikan. Bahkan amal-amal ibadahnya pun tak bernilai apa-apa bila tidak dihiasi dengan adab. Hal ini karena adab merupakan pondasi agama. Aku diutus hanya untuk memperbaiki adab-adab (yang baik), sabda Kanjeng Nabi Saw. Tentang pentingnya …
Kitab tentang adab orang yang berfatwa dan yang meminta fatwa karya Imam an-Nawawi ini tidak hanya berisi hukum-hukum agama, tetapi juga berisi hal-hal yang dibutuhkan oleh orang yang bertanya (mustafti) ataupun orang yang ditanya (mufti). Contoh pada masa ini ialah orang yang pekerjaannya menjawab pertanyaan yang diajukan. Orang-orang yang berkecimpung pada pekerjaan seperti itu mendapatkan…
Adab Diatas Ilmu 3 Adab memiliki sebuah arti kesopanan, keramahan, dan kehalusan budi pekerti. Adab erat kaitannya dengan akhlak atau perilaku terpuji. Para ahli bahasa juga kebanyakan menyebutkan bahwa adab merupakan kepandaian dan ketepatan dalam mengurus segala sesuatu. Adab secara bahasa artinya menerapkan akhlak mulia. Seorang yang beradab ketika menuntut ilmu, bisa jadi ini merupakan tan…