Menurut kamus besar bahasa indoensia (KBBI), yang disebut dengan meracik adalah mencampur beberapa bahan utuk dijadikan obat dan jamu. Dengan demikian, ilmu meracik obat adalah ilmutentang bagaimana mencampur beberapa bahan untuk dijadikan obat.
"Allah yang menurunkan penyakit, Allah juga yang menurunkan obat sesuai yang dikehendaki-Nya," HR. Abu Hurairah
Buku ini berisi tentang materi : Bioregulator dan obat sistem pernafasan, sistem pernafasan dan obat sistem pernafasan, obat antihistamin, HIV/AIDS, imunomodulator
Buku ini berisi tentang materi : anatomi fisiologi, cara pemberian obat, sistem pencernaan dan obat sistem pencernaan, sistem saraf pusat dan obat sistem saraf pusat.
Buku ini berisi tentang materi : Komunikasi, informasi dan edukasi, manajemen pengolahan sediaan farmasi dan perhitungan biaya obat.
Buku ini berisi tentang materi : manajemen apotek, standart penampilan diri, alur sediaan farmasi dll.
Materi dalam buku ini tersusun secara sistematis dan dilengkapi dengan ilustrasi serta latihan soal sehingga memudahkan para peserta didik untuk memahami materi yang disampaikan dalam buku ini ketika mereka belajar mandiri. Daftar Isi Ketentuan Kefarmasian dan Farmakope Indonesia Penggolongan Obat Secara Umum Resep dan Salinan Resep Dosis Obat Alat-alat Laboratorium Dasar Kefarmasian …
Buku ini merupakan pedoman laboratorium yang disusun berdasarkan metode pemeriksaan yang dipakai oleh Bagian Patologi Klinik FKUI dan Laboratorium RSCM. Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman sejak tahun 1956.
Farmakognosi Dasar Kompetensi Keahlian Farmasi Kelas X adalah buku ajar yang penyusunannya telah disesuaikan dengan kompetensi keahlian siswa SMK Farmasi. Materi dalam buku ini tersusun secara sistematis dan dilengkapi dengan ilustrasi serta latihan soal sehingga memudahkan para peserta didik untuk memahami materi yang disampaikan dalam buku ini ketika mereka belajar mandiri. Daftar Isi; -Pe…
Siapa tidak kenal Sisca Soewitomo? Pakar kuliner Nusantara ini telah malang melintang di dunia kuliner sejak muda. Ratusan demo masak sudah dilakukan Sisca, yang pernah membawakan program memasak kuliner Nusantara di salah satu stasiun televisi swasta sejak 1997 hingga 2008. Karyanya berupa buku resep juga telah diterbitkan sebanyak lebih dari 100 judul yang sebagian besar masuk dalam kategori …