Text
Pohon-pohon Sesawi
Membaca novel ini kita menangkap kesan kuat bahwa lewat karyanya ini Romo Mangun ingin merefleksikan perjalanannya sebagai imam dengan romantika dan konflik-konflik batinnya. Ditulis dengan bahasa yang segar, jenaka, dan penuh sindiran khas Romo Mangun.
D00137C | 813 MAN p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain