Praktikum Hematologi Bidang Keahlian Kesehatan untuk SMK/MAK Kompetensi Analis Kesehatan adalah buku panduan praktikum yang penyusunannya telah disesuaikan dengan kompetensi dan keahlian siswa SMK Analis Kesehatan. Materi dalam buku ini tersusun secara sistematis, dilengkapi dengan langkah-langkah panduan praktikum dan lembar pelaporan sehingga memudahkan para peserta didik untuk memahami mate…
Teknologi Laboratorium Medik merupakan bentuk terobosan baru penulisan buku ajar untuk mahasiswa Teknologi Laboratorium Medik di Indonesia. Buku ini disusun lintas institusi oleh beberapa dosen mata ajar Hematologi dari berbagai institusi Teknologi Laboratorium Medik di seluruh Indonesia. Buku ini dikembangkan berdasarkan kurikulum D3 Teknologi Laboratorium Medik terkini guna memenuhi standa…
Buku ini ditujukan untuk mahasiswa kedokteran atau para residen di Bagian Penyakit Dalam atau Bagian Anak yang ingin mempelajari hematologi lebih mendalam. Table Of Content: Hematologi dasar Sistem eritroid Anemia hipokromik mikrositer Anemia megaloblastik Anemia hemolitik Anemia karena kegagalan sumsum tulang Anemia pada penyakit sistemik Keganasan hematologik Leukemia dan penyakit m…