Buku ini adalah panduan yang tepat bagi yang ingin mendalami profesi sebagai fotografer profesional khusus anak-anak ataupun para orang tua dengan hobi memotret anak dan menginginkan hasil akhir gambar yang bagus. Tentunya hal yang paling penting dalam Baby & Kids Photography adalah memahami secara psikologis karakter dari setiap tahapan usia dan mencintai dunia mereka. Dalam buku ini, akan dib…