Indonesia adalah negara yang sangat kaya. Selain memiliki lagu daerah yang sangat beragam bahasanya, Indonesia juga memiliki lagu nasional yang dapat menumbuhkan rasa nasionalisme untuk mencintai negara Indonesia. Lirik lagu nasional mengandung unsur –unsur yang dapat membangkitkan semangat perjuangan untuk para pejuang di masa penjajahan. Lagu nasional wajib diajarkan di sekolah untuk menan…