Public speaking atau berbicara di depan publik sekarang menjadi satu keahlian yang tampaknya harus dimiliki setiap orang. Pasalnya, kita kadang dituntut untuk berbicara di hadapan orang banyak, entah saat presentasi, rapat, di sebuah acara pesta, menjadi pembawa acara, dan sebagainya. Namun, apa jadinya jika kita tidak tahu bagaimana cara publik speaking yang baik dan benar? Apa saja yang harus…
Kita dituntut untuk berhati-hati dalam berkomunikasi karena perbedaan karakter manusia bisa menimbulkan kesalahpahaman. Selain harus memperhatikan setiap kata yang diucapkan, kita juga harus jeli melihat “perkataan” tubuh lawan bicara kita. Untuk apa? Tentu untuk menyesuaikan diri dan menghindari miscommunication. Bagaimana agar tidak terjadi missed dalam berkomunikasi? Ya, dengan memahami …
Komi, si gadis cantik yang sulit berkomunikasi, akhirnya menambah jumlah temannya. Tapi, dia sempat merasa sedikit kesepian. Di penghujung musim panas ini, untuk pertama kalinya Komi berpikir, “Aku tidak ingin libur musim panas ini berakhir’. Lalu, semester baru pun dimulai. Komi mencoba memanggil Tadano dengan nama depannya dan memberi dukungan padanya di festival olahraga. Perasaan yang m…
Daftar isi : Bab 1 : perilaku Bab 2 : etika profesi Bab 3 : etika profesi asisten apoteker Bab 4 : etika profesi apoteker Bab 5 : hubungan hukum antar petugas kefarmasian dengan pasien Bab 6 : pekerjaan kefarmasian dan perlindungan hukum bagi penyelenggara praktik kefarmasian Bab 7 : kewenangan petugas kefarmasian dalam kasus epidemiologi dan bencana alam Bab 8 : hukum keamanan pangan …